Ditulis Oleh : JKT48scool
Judul : Konser JKT48 Ditonton 48 Ribu Orang Jepang
Konser JKT48 Ditonton 48 Ribu Orang Jepang
JKT48 ternyata mampu menarik perhatian di luar negeri. JKT48 memukau masyarakat Jepang saat tampil di ajang Tokyo Dome, baru-baru ini. JKT48 adalah artis Indonesia pertama yang pernah tampil di Tokyo Dome.
"Baru berdiri udah merinding, pas buka tirai ada 48 ribu penonton. Bangga juga jadi jembatan budaya," kata Kinal, salah satu personel JKT48 di Studio RCTI Kebon Jeruk Jakarta Barat, Sabtu (1/9).
Kinal menceritakan, saat tampil di Tokyo Dome, JKT48 tetap menggunakan bahasa Indonesia. Agar penonton Jepang bisa mengikuti, lirik lagu JKT48 dipasang di screen.
"Fansnya enggak tahu muka kita, jadi nervous banget. Ada yang mau muntah gitu, aneh-aneh deh pokoknya," kata Kinal.
Kinal mengungkapkan motivasi manggung di Jepang lebih besar ketimbang di Indonesia. "Di sana, karena enggak tahu, jadi motivasi ingin mereka tahu," jelasnya.
JKT48 merupakan sister grup dari AKB48, girlband yang berbasis di Akihabara Jepang. Saat berada di Jepang, JKT48 mendapat banyak pelajaran dari saudara tuanya AKB48. "Di sana diajarin percaya diri," ungkapnya Thanks to: @JKT48School
Demikianlah Artikel dari kami yang berjudul Konser JKT48 Ditonton 48 Ribu Orang Jepang,apakah anda menyukainya ? mudah-mudahan artikel ini bisa memberi manfaat untuk anda semua.
Anda sedang membaca artikel Konser JKT48 Ditonton 48 Ribu Orang Jepang dan artikel ini url permalinknya adalah http://jkt-48school.blogspot.com/2012/09/konser-jkt48-ditonton-48-ribu-orang.html Artikel yang anda cari Lainnya JKT48 School,JKT48,jkt48Project,Allisa Astri, Allisa Galliomova, Ayana Shahab, Beby Chaesara Anadila, Cindy Gulla, Cleopatra, Delima Rizky, Devi Kinal Putri, Diasta Priwasrini, Fahira, Frieska,Anastasia Laksani, Gabriella Margareth Warouw,Ghaida Farisya, Intania Pratama Ilham, Jessica Vania Widjaja, Jessica Veranda, Hardja, JKT48 lyric, JKT48 Member, JKT48 schedule, JKT48 theater, JKT48 Video, JKT48FC note, Lyric, Melody Nurramdani Laksani, Nabilah Ratna Ayu Azalia, Neneng Rosediana, News, profile, Project Fans, Rena Nozawa, Rezky Wiranti Dhike, Rica Leyona, Sendy Ariani, Shania Juniantha, Siti Gayatri, Sonia Natalia, Sonya Pandarwaman, Stella Cornelia, Video, Profile JKT48, Member JKT48, Video JKT48
0 Response to "Konser JKT48 Ditonton 48 Ribu Orang Jepang"
Post a Comment